Apa yang di Maksud dengan AVES ???
Aves atau Unggas adalah nama lain dari burung.ya burung salah satu anggota hewan yang memiliki tulang belakang (vertebrata) dengan ciri memiliki bulu dan sayap.
Berbicara dengan Bulu dan Sayap tidak semua Aves atau Unggas loh yang bisa terbang kawan kawan contohnya seperti Burung Unta,Ayam,Kalkun dan unggas lainnya.
Sementara untuk perkembangbiakannya adalah dengan cara bertelur dan mengerami telurnya hingga mentara atau biasa orang sebut dengan ovipar
Aves sendiri memiliki beberapa karakteristik seperti sebagian besar dari aves adalah hewan endotermik, kemudian bentuk tubuhnya adalah spindle, jantungnya memiliki empat bilik dengan sel darah merah yang berintijk.
0 comments:
Post a Comment